The child has one intuitive aim: self development

Visi Misi MINU AL HIKMAH TAJINAN

VISI

TERWUJUDNYA GENERASI TERPELAJAR YANG RELIGIUS BERDASARKAN AHLUSSUNNAH WAL JAMA’AH

INDIKATOR VISI

  1. Peserta didik mampu memiliki kecakapan dalam bidang akademis dan non akademis sesuai minat dan bakatnya
  2. Peserta didik mampu berpikir aktif, kreatif, inovatif dan trampil dalam memecahkan masalah
  3. Peserta didik mampu menjadi teladan bagi teman yang lain
  4. Peserta didik memiliki pengetahuan religi/keagamaan dan menerapkan dalam kehidupan sehari-hari.
  5. Peserta didik mampu melaksanakan ajaran Islam Ahlussunnah wal jama’ah An Nahdliyah

MISI

  1. Menyelenggarakan program pengembangan diri sehingga siswa dapat berkembang sesuai minat dan bakatnya
  2. Menyelenggarakan pembelajaran untuk menumbuhkembangkan kemampuan berpikir aktif, kreatif, inovatif dan trampil dalam memecahkan masalah
  3. Menumbuhkembangkan perilaku terpuji/akhlaqul karimah sehingga peserta didik mampu menjadi teladan bagi teman yang lain
  4. Menumbuhkembangkan perilaku religius dan nilai-nilai keagamaan dan dapat mengamalkannya dalam kehidupan sehari-hari

Menumbuhkembangkan nilai-nilai ahlusunnah wal jamaah An Nahdliyah

Comments are closed.